Browsing category

SN 19

RAPAT KERJA DPD SPN DKI JAKARTA KE IV

(SPNEWS) Bogor, Bertempat di Hotel New Ayuda 2, Jalan Raya Puncak KM. 17 Megamendung, Cipayung Bogor Dewan Pimpinan Daerah (DPD) SPN DKI Jakarta menyelenggarakan Rapat kerja daerah Ke IV (RAKERDA IV) dengan “Tema Bersatu Menghadapi Tantangan Dalam Kondisi Perburuhan Yang Sedang Terjadi “ RAKERDA Ke IV ini dihadiri oleh Ketua DPD SPN DKI Jakarta M. […]

DISKUSI PUBLIK SPN MENUJU JS3H BERSAMA ANIES BASWEDAN

(SPNEWS) Jakarta, (18 Juni 2023) Bertempat di Hotel Bidakara, Jl Gatot Subroto kav 71-73 Dewan Pimpinan Pusat (DPP) SPN menyelenggarakan Dialog Publik bertajuk ” Menuju Jaminan Sosial Semesta Sepanjang Hayat atau yang biasa dikenal JS3H”. Acara ini dihadiri oleh beberapa narasumber atau tamu undangan seperti Anis Rasyid Baswedan (Gubernur DKI Jakarta 2017-2022), Kunto Wibowo (Deputi […]

SERBA SERBI PERINGATAN MAY DAY 2023

(SPNEWS) Jakarta, Aksi May Day pada 1 Mei 2023 dihadiri 50 ribu buruh yang tergabung dari beberapa konfederasi dan Federasi serikat pekerja terbesar di Indonesia, selain menggelar aksi didepan Istana Negara dan gedung mahkamah konstitusi, peringatan May Day juga dilaksanakan serentak diberbagai kota diseluruh indonesia. Presiden KSPI Said Iqbal menyatakan Pada peringatan Mayday tahun ini […]

DAMPAK AKUISISI TERHADAP PEKERJA

Ilustrasi Akuisisi atau yang disebut sebagai pengambilalihan perusahaan, adalah perbuatan hukum yang dilakukan oleh badan hukum atau orang perseorangan untuk mengambil alih saham perseroan yang mengakibatkan beralihnya pengendalian atas perseroan tersebut (SPNEWS) Jakarta, Akuisisi atau yang disebut sebagai pengambilalihan perusahaan, adalah perbuatan hukum yang dilakukan oleh badan hukum atau orang perseorangan untuk mengambil alih saham […]

PEKERJA TIDAK MENDAPATKAN BSU KARENA PERUSAHAAN MENUNGGAK IURAN BPJS

Ilustrasi Salah satu perusahaan di Kabupaten Majalengka “V” diduga menunggak iuran BPJS sehingga pekerjanya tidak mendapatkan BSU (SPNEWS) Majalengka, Jumat (08/10/2021) mengacu kepada Permenaker Nomer 16 Tahun 2021 tentang Pedoman Pemberian Bantuan Pemerintah Berupa Subsidi Gaji/Upah Bagi Pekerja/Buruh Dalam Penanganan Dampak Corona Virus Disease (Covid-19). Adanya perbedaan skema antara bantuan subsidi upah tahun 2020 dan […]

MEMBANGUN MOTIVASI BERSERIKAT DI MAJALENGKA

Diskusi dan memotivasi kepengurusan PSP-PSP SPN di kabupaten Majalengka (SPNEWS) Majalengka, bertepatan dengan diskusi dalam forum pengupahan, para pengurus PSP SPN yang berada di Majalengka mengikuti kegiatan diskusi dengan pengurus DPC Kabupaten Majalengka, pengurus DPD SPN Jawa barat, dan pengurus DPP pusat. Dalam forum diskusi ini, para pengurus diminta untuk bisa lebih bersemangat lagi demi […]

UMK MAJALENGKA NO 4 TERBAWAH DI JAWA BARAT

Diskusi forum pengupahan (SPNEWS) Majalengka, Para pekerja pabrik di Majalengka mengeluh dengan UMK yang hanya sebesar Rp 2.009.000,-, termasuk ke dalam kategori terendah di Jawa Barat ini menjadi sebuah permasalahan. Dalam forum pengupahan dilaksanakan di Majalengka pada (25/9/2021) Ketua DPC Serikat Pekerja Nasional (SPN) Kabupaten Majalengka Joko Purnomo Wardaya angkat bicara mengenai UMK di Kabupaten […]