Browsing tag

PT Gunbuster Nickel Industry

SPN MENUNTUT PENYELESAIAN DI PT GNI BUKAN MALAH PEKERJA DIKRIMINALISASI

(SPNEWS) Jakarta, Dewan Pimpinan Pusat Serikat Pekerja Nasional (DPP SPN) pada (14/2/2023) memenuhi pemanggilan dari Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (KOMNAS HAM) untuk memberikan keterangan terkait dengan bentrokan pekerja yang terjadi di PT Gunbuster Nickel Industry (GNI) Morowali Utara. KOMNAS HAM diwakili oleh Uli Parulian Sihombing Koordinator Subkomisi Penegakan HAM/Komisioner Pemantauan dan Penyelidikan/Komisioner Pengawasan menyampaikan […]

PENGABAIAN DAN PELANGGARAN KEMANUSIAAN DI INDUSTRI NIKEL INDONESIA

Foto Kecelakaan Kerja di PT GNI (SPNEWS) Jakarta, PT Gunbuster Nickel Industry (PT GNI) kembali menambah daftar kecelakaan kerja berdampak fatal, Minggu (29/1), sebulan selang kebakaran smelter yang menyebabkan dua orang buruh meninggal dunia, salah satunya Nirwana Selle. Sekitar pukul 08.00 WITA, seorang buruh yang mengendarai dump truck di jalan hauling atau jalan yang digunakan […]

SERIKAT PEKERJA SEBUT, BENTROK PEKERJA DI PT GNI TIDAK AKAN TERJADI JIKA PEMERINTAH TEGAS TEGAKAN ATURAN

Foto Ilustrasi Bentrokan Pekerja di PT GNI (SPNEWS) Jakarta, Ketua Bidang Politik dan Hubungan Antar Lembaga Dalam Negeri DPP Serikat Pekerja Nasional (SPN) Puji Santoso menyebut bahwa permasalahan yang terjadi di PT Gunbuster Nickel Industry (GNI) harusnya tidak akan menjadi besar melakukan pengawasan sesuai dengan peraturan yang ada. “Mestinya tidak menjadi persoalan besar dan menjadi […]

TIM KEMNAKER KUNJUNGI PT GNI

Foto PT GNI (SPNEWS) Konawe, sejumlah pejabat Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) mengunjungi PT Gunbuster Nickel Industry (GNI) di Kabupaten Morowali Utara, Sulawesi Tengah, guna melakukan pemantauan pelaksanaan dan penerapan keselamatan dan kesehatan kerja (K3). “Kehadiran kami di sini untuk melihat lebih dekat penerapan K3 dan bagaimana pihak perusahaan menjaga keseimbangan perlindungan terhadap tenaga kerja. Kami juga […]

ALIANSI BURUH SERUKAN STOP KRIMINALISASI BURUH PADA KASUS PT GNI

(SPNEWS) Jakarta, pada (7/2/2023) bertempat di Markas Aliansi Sejuta Buruh dilaksanakan konfrensi pers yang dilakukan oleh federasi serikat pekerja/serikat buruh untuk penyelesaian kasus di PT Gunbuster Nickel Industry (PT GNI) Morowali Utara. Dalam kesempatan ini dibacakan pernyataan sikap bersama dari serikat pekerja/serikat buruh terkait dengan kasus yang terjadi di PT GNI. Adapun isi dari pernyataan […]

BEBASKAN 17 BURUH, HENTIKAN PENEGAKAN HUKUM DISKRIMINATIF DAN PENUHI TUNTUTAN BURUH PT GNI

Ilustrasi UNRAS Buruh SPN (SPNEWS) Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS), Lembaga Bantuan Hukum Sulawesi Tengah (LBH Sulteng), dan Serikat Pekerja Nasional (SPN) yang tergabung dalam Tim Advokasi Morowali Utara mengecam keras langkah Kepolisian yang melakukan penetapan tersangka secara sewenang-wenang terhadap 17 buruh PT Gunbuster Nickel Industry (GNI). Sebelumnya, pasca konflik pekerja […]